Derek Freal - Blogger yang Dideportasi karena Tweet

4 posts / 0 new
Last post
Rully
Rully's picture
Offline
Last seen: 6 years 3 months ago
Joined: 4 Feb 2014 - 14:49
Points: 119
Derek Freal - Blogger yang Dideportasi karena Tweet

Buat yang suka blog travel The Holidaze punya Derek Freal mungkin kaget baca beritanya. Udah agak lama sih beritanya pas awalnya dia ditahan karena visanya gak diperpanjang. tapi belakangan ini kasusnya makin ribet karena dia ngetweet F Word dan ngata2in Indonesia juga.

Tapi menurut berita juga, katanya karena dia blogger tentang turisme yang cinta Indonesia yang juga ngeblog banyak tentang indonesia, besar kemungkinannya dia gak dideportasi secara permanen... Derek Freal juga ngaku telah kalo saat itu dia emosi dan ngetweet begitu. Cuma jeda 5 menit tweet itu dihapus tapi udah keburu dibaca dan tersebar luas.

Dikutip dari Merdeka:

“Semua orang kenal saya orang baik. Saya bermimpi akan jadi orang Indonesia, jika saya dideportasi mungkin tak akan kembali lagi. Saya sempat menangis, saya cinta dengan negara ini, saya ingin menikah di sini.”

Gimana menurut agan2?
http://www.eyerys.com/articles/timeline/derek-freals-case[/embed]

http://www.timlo.net/baca/68719551810/visa-habis-travel-blogger-derek-freal-ditahan-imigrasi-solo/[/embed]

http://matadornetwork.com/abroad/one-tweet-caused-travel-blogger-get-deported/[/embed]
http://theholidaze.com/[/embed]

0
No votes yet
Banuarto
Banuarto's picture
Offline
Last seen: 5 years 4 months ago
Joined: 4 Sep 2013 - 13:30
Points: 238
waduh... kasian juga...

waduh... kasian juga... pinter juga polisi2 kita :))

yang penting ngaku salah lah.

0
No votes yet
Maulana
Maulana's picture
Offline
Last seen: 5 years 3 months ago
Joined: 1 Jul 2013 - 11:32
Points: 221
Awalnya visa dia lewat batas

Awalnya visa dia lewat batas ijin tinggal dan dia gak perpanjang. Udah jalan brp bulan gitu dan dia juga gak bayar denda. Harusnya sih bukan masalah besar cuman tweetnya aja yang kasar yang mungkin nyinggung pemerintah... Ya iyalah...

Tspi herannya kenapa pake bawa2 visa ya padahal masalahnya di tweet. Banyak kok turis yang overstay...

0
No votes yet
Sandra
Sandra's picture
Offline
Last seen: 4 years 4 months ago
Joined: 26 Mar 2013 - 11:16
Points: 382
kasian. canggih juga ya

kasian. canggih juga ya ternyata polisi2 bisa langsung cepet tanggap.

0
No votes yet