Pemikiran Desain itu konsep apa terapan?

11 posting / 0 new
Entri terakhir
Toni
Avatar Toni
Offline
Last seen: 4 tahun 2 bulan yang lalu
Joined: 22 Mei 2013 - 14:59
Points: 358
Pemikiran Desain itu konsep apa terapan?

desain adalah seni terapan. kalau mau buat desain baru, yang harus di duluin itu konsepnya, apa langsung ke penerapan?

kalau ada konsep, bukannya jadi terbatas karena aturan ya? dalam desain yang artinya adalah hasil karya, bukannya bisa di terapin tanpa adanya batasan yang ngebuat imajinasi itu seperti dikekang?

misalnya mau buat desain produk. batasan yang ada, apa mungkin cuma ukuran atau dimensinya aja? gak perlu adanya pemikiran tentang letak dan imej yang harus masuk, jauh sebelum desain itu diterapin?

0
No votes yet
Hendrik
Avatar Hendrik
Offline
Last seen: 4 tahun 4 bulan yang lalu
Joined: 19 Apr 2015 - 07:20
Points: 117
Konsep itu seperti landasan

Konsep itu seperti landasan planning kalau menurut saya. Harus ada rencana sebelum apapun ;)

Bukan berarti ngebatesin imajinasi, tapi sekedar ngasih pedoman itu desain akan dibawa kemana atau mau dibuat bagaimana.

0
No votes yet
Dian
Avatar Dian
Offline
Last seen: 5 tahun 3 pekan yang lalu
Joined: 4 Okt 2013 - 16:32
Points: 192
Desain itu seni terapan

Desain itu seni terapan

5
Your rating: Nihil Average: 5 (3 votes)
Cheng
Avatar Cheng
Offline
Last seen: 4 tahun 8 bulan yang lalu
Joined: 29 Agu 2016 - 12:09
Points: 132
Saya kira kalau design itu

Saya kira kalau design itu hasil imajinasi yang diterapkan. Jadi setuju sama diatas: design itu bisa dijelaskan sebagai seni terapan

0
No votes yet
Agham
Avatar Agham
Offline
Last seen: 7 tahun 3 bulan yang lalu
Joined: 19 Nov 2016 - 15:02
Points: 19
Mungkin ada perbedaannya

Mungkin ada perbedaannya kalau dilihat dari tujuan desain yang dimaksud.

Misalnya desain yang dibuat untuk melengkapi sebuah brand, dia pasti punya tujuan. Tujuannya disini harus didasari konsep. Ini supaya terapannya masih dalam batasan brand dan karakternya.

5
Your rating: Nihil Average: 5 (1 vote)
Rian
Avatar Rian
Offline
Last seen: 4 tahun 5 bulan yang lalu
Joined: 28 Feb 2013 - 10:12
Points: 324
Apa aja harus punya tujuan,

Apa aja harus punya tujuan, jadi harus ada konsep ;)

5
Your rating: Nihil Average: 5 (1 vote)
Toni
Avatar Toni
Offline
Last seen: 4 tahun 2 bulan yang lalu
Joined: 22 Mei 2013 - 14:59
Points: 358
Belum nangkep. Jadi bisa

Belum nangkep. Jadi bisa terapan karena namanya desain, tapi dia juga konsep karena ada unsur rencana?

0
No votes yet
Wildan
Avatar Wildan
Offline
Last seen: 3 tahun 10 bulan yang lalu
Joined: 21 Mar 2016 - 12:41
Points: 122
dikutip dari Wikipedia:

dikutip dari Wikipedia:

Desain biasa diterjemahkan sebagai seni terapan, arsitektur, dan berbagai pencapaian kreatif lainnya. Dalam sebuah kalimat, kata "desain" bisa digunakan, baik sebagai kata benda maupun kata kerja. Sebagai kata kerja, "desain" memiliki arti "proses untuk membuat dan menciptakan obyek baru". Sebagai kata benda, "desain" digunakan untuk menyebut hasil akhir dari sebuah proses kreatif, baik itu berwujud sebuah rencana, proposal, atau berbentuk benda nyata.

5
Your rating: Nihil Average: 5 (2 votes)
Randy
Avatar Randy
Offline
Last seen: 5 tahun 2 pekan yang lalu
Joined: 20 Jan 2017 - 11:55
Points: 33
mungkin dari arah desainnya

mungkin dari arah desainnya mau kemana, atau mau dibuat apa. soalnya pada dasarnya suatu terapan itu butuh konsep yang matang

5
Your rating: Nihil Average: 5 (1 vote)
Agung
Avatar Agung
Offline
Last seen: 4 tahun 5 bulan yang lalu
Joined: 29 Apr 2014 - 14:28
Points: 384
konsep itu perencanaan.

konsep itu perencanaan. walaupun datengnya dari imajinasi, itu cuma ada di otaknya si desainer. desain cuma bisa dilihat orang lain setelah diterapin

5
Your rating: Nihil Average: 5 (2 votes)
Ian
Avatar Ian
Offline
Last seen: 6 tahun 3 bulan yang lalu
Joined: 27 Mar 2015 - 15:03
Points: 73
Agung wrote:

Agung wrote:

konsep itu perencanaan. walaupun datengnya dari imajinasi, itu cuma ada di otaknya si desainer. desain cuma bisa dilihat orang lain setelah diterapin

terjawab sudah :)

0
No votes yet