Redesign logo dan website

6 posting / 0 new
Entri terakhir
Danna
Avatar Danna
Offline
Last seen: 4 tahun 5 bulan yang lalu
Joined: 2 Apr 2013 - 12:59
Points: 243
Redesign logo dan website

Hello all,

Saya ingin menanyakan mengenai redesign logo dan website. Mungkin bisa saya gabung dan saya post di bagian forum ini.

Tempat saya bekerja lagi mengembangkan produk baru. Untuk menegaskan usaha saya dengan produk baru ini, perusahaan saya ingin mengubah logonya sedikit dalam segi desain. Warna tetap memakai yang lama.

Karena produk baru ini adalah tekstil, website juga ingin diubah dan di desain ulang.

Apakah perubahan2 itu akan berdampak pada outcome dari personifikasi logo dan klo website, SEOnya?

Thx

0
No votes yet
Rudiansyah
Avatar Rudiansyah
Offline
Last seen: 4 tahun 8 bulan yang lalu
Joined: 2 Mar 2013 - 11:54
Points: 417
SEO

Selama hanya sebatas redesain website, saya rasa tidak akan mengubah apapun dalam segi SEO.

Kalau personifikasi logo, mungkin akan berubah karena logo adalah simbol yang biasanya lebih dulu dikenal sebelum produk apapun di launching.

0
No votes yet
Toni
Avatar Toni
Offline
Last seen: 3 tahun 8 bulan yang lalu
Joined: 22 Mei 2013 - 14:59
Points: 358
SEO

Perubahan desain logo tidak ada hubungannya dengan SEO. Tapi ke brand awareness dan penglihatan publik terhadap imej kita.

Logo adalah personifikasi. Jadi perubahan dari logo akan mungkin mengubah personifikasi usaha.

0
No votes yet
Danna
Avatar Danna
Offline
Last seen: 4 tahun 5 bulan yang lalu
Joined: 2 Apr 2013 - 12:59
Points: 243
Terima kasih untuk balasannya

Terima kasih untuk balasannya. Maaf lama gak login

Klo perubahan logo akan mengubah personifikasi dan karakter dari perusahaan? Kenapa perubahan logo itu banyak dilakukan? Dan bagaimana caranya agar perubahan logo tsb tidak mengubah citra perusahaan di mata para klien?

Perubahan pada website berada seputar redesign dalam segi pewarnaan dan perubahan website statik ke dinamis dengan CMS.

Thx buat infonya.

0
No votes yet
Anton
Avatar Anton
Offline
Last seen: 6 tahun 3 bulan yang lalu
Joined: 26 Mar 2013 - 09:36
Points: 247
Danna wrote:

Danna wrote:

Terima kasih untuk balasannya. Maaf lama gak login

Klo perubahan logo akan mengubah personifikasi dan karakter dari perusahaan? Kenapa perubahan logo itu banyak dilakukan? Dan bagaimana caranya agar perubahan logo tsb tidak mengubah citra perusahaan di mata para klien?

Perubahan pada website berada seputar redesign dalam segi pewarnaan dan perubahan website statik ke dinamis dengan CMS.

Thx buat infonya.

Bagaimana jdnya, pak Danna? Udh nemu solusinya?

Waktu itu saya sempat nanya melalui tiket utk perubahan desain logo saya, informasi yg saya dapatkan adalah:

-Desain ulang tanpa mengubah citra dapat dilakukan klo desain yg baru sesuai dgn target pasar lama.

- Masih memiliki kesamaan visi dan misi.

- Masih melambangkan latar belakang perusahaan dan sejarahnya (jika ada).

- Pemakaian warna dianjurkan masih sama.

- Logo baru tetap mencerminkan ambisi dan informasi yg sama dan relevan. atau paling tidak lebih menekankan.

Semoga bermanfaat :)

0
No votes yet
Danna
Avatar Danna
Offline
Last seen: 4 tahun 5 bulan yang lalu
Joined: 2 Apr 2013 - 12:59
Points: 243
Trims pak Anton. Thread lama

Trims pak Anton. Thread lama di up lagi. Hehe

Udh dapat infonya dari Eyerys. Perubahan logo udh dilakukan di bulan puasa kemarin. Sementara website desain masih dalam proses karena saya juga mau migrasi server juga dari tempat lain ke sini.

Trims pak Anton

0
No votes yet