Bahas Forum Internet

79 posts / 0 new
Last post
Januar
Januar's picture
Offline
Last seen: 5 years 4 months ago
Joined: 11 Sep 2013 - 16:28
Points: 91
Bahas Forum Internet

Bahas forum internet yuk di sini. Di Indonesia, banyak orang sudah kenal yang namanya forum internet, yang salah satunya yang paling dikenal adalah Kaskus.

Untuk mengetahuinya lebih dalam, penjelasan forum di internet adalah tempat di mana setiap member yang mendaftar/terdaftar dapat berdiskusi dengan satu sama lainnya. Forum sudah lama menjadi alat komunikasi di mana membernya bisa membuat topik baru dan member lain menjawab. Member di forum biasanya adalah sama dan diskusi berpusat dari topik.

Forum internet biasanya punya jargon yang bisa diasosiasikan. Diskusi di form internet bersifat hierarki, yang berarti suatu forum bisa mempunyai beberapa subforum, dan setiap subforum bisa mempunyai beberapa topik. Dalam setiap topik, diskusi baru dinamakan thread yan bisa dibaca dan di jawab oleh member.

Perbedaanya dengan sebuat chat room adalah isinya. Di forum internet, post biasanya lebih panjang dan rinci. Dan forum internet mempunyai moderator yang menjaga kelangsungan jalan forum itu sesuai peraturan yang ada.

Melihat kisah forum internet, di thread ini saya mau sharing sejarahnya juga.

forum internet modern yang biasa kita lihat sekarang adalah pengembangan dari apa yang namanya bulletin board. Di sisi teknisnya, forum adalah web aplikasi yang mempunyai konten yang dibuat oleh user, dan merupakan evolusi dari dial-up bulletin board system.

Sebelum adanya forum internet, diskusi lebih berpusat di milis (mailing list) atau newsgroup, di mana member dapat mengirim komen untuk membalas pesan-pesan lainnya. Awal perkembangan forum internet adalah dimana newsgroup ini mempunyai lebih dari satu forum untuk mencakup topik yang lebih luas.

Dengan kemampuannya yang luas, forum internet berkembang dan menjadi lebih dari sekedar website. Forum internet telah menjadi web aplikasi dengan fungsi beragam.

Dengan maraknya forum internet sebagai tempat berbagi, jenisnya pun sudah beranekaragam. Cek di http://en.wikipedia.org/wiki/Comparison_of_Internet_forum_software untuk tahu jenis-jenis forum internet.

Semoga berguna

3.333335
Your rating: None Average: 3.3 (3 votes)
Farhat
Farhat's picture
Offline
Last seen: 5 years 1 month ago
Joined: 19 May 2014 - 15:13
Points: 329
banyak juga ternyata. kirain

banyak juga ternyata. kirain cuma phpbb sama vbulletin doang.

0
No votes yet
Banuarto
Banuarto's picture
Offline
Last seen: 5 years 4 months ago
Joined: 4 Sep 2013 - 13:30
Points: 238
TS apakabar nih? lama gak

TS apakabar nih? lama gak nongol. forum paling cepet berkembang dibanding yang lain krn kontennya dibuat sama member, apalagi kalo membershipnya kebuka buat umum.

forum sini masih closed for public sih ya. padahal kalo dibuka bisa rame.

0
No votes yet
Januar
Januar's picture
Offline
Last seen: 5 years 4 months ago
Joined: 11 Sep 2013 - 16:28
Points: 91
kabar baek bos :)

kabar baek bos :)

0
No votes yet
Fahmie
Fahmie's picture
Offline
Last seen: 5 years 2 months ago
Joined: 5 Jul 2014 - 16:04
Points: 106
kalo mau bikin forum kaya

kalo mau bikin forum kaya Kaskus gitu banyak yang di custom ya? masih pake vBulletin gak sih?

0
No votes yet
Prabusuwono
Prabusuwono's picture
Offline
Last seen: 4 years 5 months ago
Joined: 13 Dec 2013 - 14:31
Points: 501
udh dicustom vbulletinnya

udh dicustom vbulletinnya kalo gak salah. gak mungkin standar lah kalo kaskus

0
No votes yet
Darman
Darman's picture
Offline
Last seen: 3 years 6 months ago
Joined: 14 Aug 2013 - 14:47
Points: 507
kaskus pake custom engine

kaskus pake custom engine bikinan sendiri.

tahun 2012 kaskus bikin engine sendiri yang jadinya kaskus 2.0 atau new kaskus. waktu pertama kali diluncurin, masih trial jadi cuma beberapa orang yang bisa coba dan yang laen masih pake vbulletin. akhir tahun 2012, kaskus 2.0 selesai masa uji cobanya dan website semuanya diubah jadi versi 2.0. masih ada old kaskus buat trit2 lama.

5
Your rating: None Average: 5 (1 vote)
Chandra
Chandra's picture
Offline
Last seen: 5 years 1 week ago
Joined: 11 Nov 2013 - 14:05
Points: 310
kaskus pake custom engine.

kaskus pake custom engine. dulu pake vbulletin.

websitenya yang kontennya dibuat user pasti cepet naek dibanding yang kontennya dibikin sama publisher. alesan lain, forum bisa bikin komunitas. milist masih lebih sering dipake dibanding forum kayaknya.

0
No votes yet
Toni
Toni's picture
Offline
Last seen: 4 years 1 month ago
Joined: 22 May 2013 - 14:59
Points: 358
vbulletin sama phpbb paling

vbulletin sama phpbb paling sering kedengeran karena populer banyak dipake. tapi masih bagusan vbulletin memang...

0
No votes yet
Lisa
Lisa's picture
Offline
Last seen: 4 years 7 months ago
Joined: 16 Apr 2013 - 13:09
Points: 296
forum biasanya jadi tempat

forum biasanya jadi tempat bahasa2 aneh dan ajang nyiptain jargon2. lucunya ya kadang jargon ini dibawa ke forum2 lain, dan juga karakter orang beda2 di forum yang berbeda walaupun orangnya sama.

pernah meratiin temen kalo di forum diskusi modifikasi dia blak2an. tapi di forum ponsel dia jadi kasar. baru belakangan tahu kalo orangnya sama, satu kantor lagi. alesannya biar ngebaur gitu... emang ngaruh ya? yang bikin peraturan orang harus jadi orang kayak gimana awalnya siapa ya? moderatornya? apa peraturannya?

0
No votes yet
Anton
Anton's picture
Offline
Last seen: 6 years 9 months ago
Joined: 26 Mar 2013 - 09:36
Points: 247
dulu kaskus galak orang2nya.

dulu kaskus galak orang2nya. kelihatannya seiringnya waktu, nambahnya member baru dan mulai gak aktifnya member lama dan peraturan2 baru yang bikin perubahan suasana forum.

momod cm ngarahin aja, bikin peraturan. tapi gak ngebatasin selama masih wajar. orang2nya sendiri yang bikin suasana forum enak apa gak.

ane member aktif di beberapa forum, dan di forum ini doang yang orang2nya paling informatif. jeleknya ya salah satu paling sepi

0
No votes yet
Khairizal
Khairizal's picture
Offline
Last seen: 5 years 4 months ago
Joined: 19 Aug 2014 - 08:31
Points: 59
gak sepi2 amat sih... cuma

gak sepi2 amat sih... cuma postingnya memang rada jarang dibanding forum yang terbuka.

orang daftar forum karena tertarik sama topik dan pembahasan. awal mau masuk forum rata2 karena pengen sharing atau nambah temen. biasanya member baru bakal ngikutin kelakuan member2 lama, dan kalo mereka betah dengan gaya bicara di forum itu, mereka tetep aktif. tapi sebaliknya kalo mereka gak bisa ngikutin caranya, berapa kali post juga langsung ngilang.

menurut saya sih tergantung sama kelakuan member2 lamanya. dan juga dihargain apa gak posting2 perdana si member baru. kalo baru posting aja udah dimaki2 mana betah

0
No votes yet
Anton
Anton's picture
Offline
Last seen: 6 years 9 months ago
Joined: 26 Mar 2013 - 09:36
Points: 247
ya namanya komunitas... pasti

ya namanya komunitas... pasti beda2 :)

anggep aja sekolah/kuliah. kelakuan anak baru bakal nyontoh seniornya. atau gak perlu jauh2 CPNS dan niatnya kedepan *nooffence :)

0
No votes yet
Indra
Indra's picture
Offline
Last seen: 4 years 3 weeks ago
Joined: 15 Sep 2013 - 11:41
Points: 330
Blm ada jargon baru disini.

Blm ada jargon baru disini. Hehehe

0
No votes yet
Darman
Darman's picture
Offline
Last seen: 3 years 6 months ago
Joined: 14 Aug 2013 - 14:47
Points: 507
bikin bos.....

bikin bos.....

0
No votes yet
Chandra
Chandra's picture
Offline
Last seen: 5 years 1 week ago
Joined: 11 Nov 2013 - 14:05
Points: 310
ente aja bos. ente kan paling

ente aja bos. ente kan paling pinter di sini. hahaha

0
No votes yet
Darman
Darman's picture
Offline
Last seen: 3 years 6 months ago
Joined: 14 Aug 2013 - 14:47
Points: 507
tetep aja jadi kuli. pdhl

tetep aja jadi kuli. pdhl dulu cita2nya jadi polisi tidur haha

0
No votes yet
Krisantini
Krisantini's picture
Offline
Last seen: 9 years 8 months ago
Joined: 20 May 2014 - 00:15
Points: 35
kalau forum itu dari milis,

kalau forum itu dari milis, milis itu perkembangan dari email? dan sosial media dari newsgroup apa bagaimana ya?

0
No votes yet
Kurniawan
Kurniawan's picture
Offline
Last seen: 4 years 5 months ago
Joined: 31 Jul 2013 - 11:49
Points: 317
kalo dilihat, perkembangan

kalo dilihat, perkembangan forum itu asalnya dari membernya sendiri bukan bukan dari apa yang dibahas. soalnya gini, forum2 sebelah yang pernah diikutin itu punya suasana yang beda2. jadi ada yang enak buat curhat gitu, qda yang lebih cocok buat sharing, ada juga yang enak buat belajar atau sekedar hangout online seperti di chat group gitu.

pada awalnya forum dibikin buat jadi tempat diskusi, tp yg nentuin bagus apa gaknya forum itu orang2nya.

0
No votes yet
Chandra
Chandra's picture
Offline
Last seen: 5 years 1 week ago
Joined: 11 Nov 2013 - 14:05
Points: 310
total member disini berapa ya

total member disini berapa ya? kalo memang bener orang posting di forum karena suka sama orang2nya, member disini yang gak posting tandanya gak suka sama kita2 dong :p

0
No votes yet
Dian
Dian's picture
Offline
Last seen: 4 years 12 months ago
Joined: 4 Oct 2013 - 16:32
Points: 192
hahahah bisa jadi bos. tapi

hahahah bisa jadi bos. tapi mungkin juga karena gak niat posting jadi niat beli doang.

0
No votes yet
Toni
Toni's picture
Offline
Last seen: 4 years 1 month ago
Joined: 22 May 2013 - 14:59
Points: 358
forum rame bukan jaminan kalo

forum rame bukan jaminan kalo forum itu disukain sama semua orang. pernah ke forumnya xda? forum terkenal buat bahas henpon. tapi jangan salah2 nanya disana adanya dimaki2 lo. siapa yang gak bete baru register langsung didepak? hahaha. peraturannya dibikin sama momodnya sendiri, dan kelihatannya itu yang bikin dia beda. jadi selera2 aja sih forum.

0
No votes yet
Khairizal
Khairizal's picture
Offline
Last seen: 5 years 4 months ago
Joined: 19 Aug 2014 - 08:31
Points: 59
belimbing? hehe. ngeliat di

belimbing? hehe. ngeliat di thread2 lain ada yg ngmng gitu :)

0
No votes yet
Darman
Darman's picture
Offline
Last seen: 3 years 6 months ago
Joined: 14 Aug 2013 - 14:47
Points: 507
jadi plesetan cendol? hmmm.

jadi plesetan cendol? hmmm iya manis2 tp aneh. kalo ngasih bata apa dong?

0
No votes yet
Prabusuwono
Prabusuwono's picture
Offline
Last seen: 4 years 5 months ago
Joined: 13 Dec 2013 - 14:31
Points: 501
cendol aka belimbing. lucu

cendol aka belimbing. lucu juga blm ada yang punya di forum :) kurang bata. gak bisa rate minus sih ya

0
No votes yet
Toni
Toni's picture
Offline
Last seen: 4 years 1 month ago
Joined: 22 May 2013 - 14:59
Points: 358
belimbing!!! minta disambit

belimbing!!! minta disambit apa dipotong sama disediain?

5
Your rating: None Average: 5 (1 vote)
Indra
Indra's picture
Offline
Last seen: 4 years 3 weeks ago
Joined: 15 Sep 2013 - 11:41
Points: 330
belum ada bata. kayaknya gak

belum ada bata. kayaknya gak bakal ada bata2an disini. jualan buah aja ah :)

0
No votes yet
Prabusuwono
Prabusuwono's picture
Offline
Last seen: 4 years 5 months ago
Joined: 13 Dec 2013 - 14:31
Points: 501
pada demen ngerujak nih ya?

pada demen ngerujak nih ya? post doang yang bisa dikasih belimbing, gak nongol di profile

0
No votes yet
Toni
Toni's picture
Offline
Last seen: 4 years 1 month ago
Joined: 22 May 2013 - 14:59
Points: 358
pada demen rujak sama doyan

pada demen rujak sama doyan kritik. nih ciri khas member disini.

:)

0
No votes yet
Indra
Indra's picture
Offline
Last seen: 4 years 3 weeks ago
Joined: 15 Sep 2013 - 11:41
Points: 330
enakan mangga sih. hahahaha.

enakan mangga sih. hahahaha. sepertinya gitu... pada kritikus semua disini :)

0
No votes yet
Toni
Toni's picture
Offline
Last seen: 4 years 1 month ago
Joined: 22 May 2013 - 14:59
Points: 358
kritik membangun :D posting

kritik membangun :D posting ane dulu pernah diapus sama momod gara2 kepedesan. gak demen rujak pedes momod. punten2 yak

0
No votes yet
Banuarto
Banuarto's picture
Offline
Last seen: 5 years 4 months ago
Joined: 4 Sep 2013 - 13:30
Points: 238
miminnya lebih suka diem :)

miminnya lebih suka diem :)

0
No votes yet
Dennis
Dennis's picture
Offline
Last seen: 4 years 1 week ago
Joined: 27 Oct 2014 - 16:07
Points: 151
perkenalkan saya member baru.

perkenalkan saya member baru. saya mau nanya tentang forum disini, moderatornya siapa ya?

0
No votes yet
Rindi
Rindi's picture
Offline
Last seen: 9 years 10 months ago
Joined: 11 Feb 2013 - 14:15
Points: 2
Dennis wrote:

Dennis wrote:

perkenalkan saya member baru. saya mau nanya tentang forum disini, moderatornya siapa ya?

Moderator forum adalah dari pihak kami sendiri. Kami memantau perkembangan forum dan setiap thread yang berjalan.

Untuk feedback mohon diinformasikan kepada kami melalui form kontak di profil akun atau melalui email.

0
No votes yet
Rindi
Rindi's picture
Offline
Last seen: 9 years 10 months ago
Joined: 11 Feb 2013 - 14:15
Points: 2
Rating Poll

Dari poll yang kami terima, rate bintang sebagai "belimbing" dapat peminat paling besar. Untuk batanya, akan dibicarakan apakah perlu dikembangkan apa tidak, dan apakah sistem rating akan diterapkan ke profil masing-masing. Untuk sementara, ngerujak" dulu :)

Terima kasih buat member yang ikut polling. Kami akan terus mengupayakan agar forum yang merupakan sarana yang kami berikan kepada member untuk berbagi informasi dan tanya-jawab, tetap nyaman dan efektif.

5
Your rating: None Average: 5 (1 vote)
Indra
Indra's picture
Offline
Last seen: 4 years 3 weeks ago
Joined: 15 Sep 2013 - 11:41
Points: 330
belimbing officialnya cendol

belimbing officialnya cendol jadinya ya :D

5
Your rating: None Average: 5 (1 vote)
Sandra
Sandra's picture
Offline
Last seen: 4 years 5 months ago
Joined: 26 Mar 2013 - 11:16
Points: 382
pesen rujak pedes garemnya

pesen rujak pedes garemnya banyak yaaa :))

0
No votes yet
Darman
Darman's picture
Offline
Last seen: 3 years 6 months ago
Joined: 14 Aug 2013 - 14:47
Points: 507
ada yang turun gunung :D

ada yang turun gunung :D thanks mbak mimin

belimbing menjadi resmi akhirnya. hehehe

5
Your rating: None Average: 5 (1 vote)
Andri
Andri's picture
Offline
Last seen: 6 years 5 months ago
Joined: 18 Apr 2013 - 10:36
Points: 169
thanks buat moderator dan

thanks buat moderator dan pollingnya.

0
No votes yet
Rian
Rian's picture
Offline
Last seen: 4 years 4 months ago
Joined: 28 Feb 2013 - 10:12
Points: 324
baru online lagi. jadi

baru online lagi. jadi sekarang ada sistem rating buat posting2 ya. setuju kalo ini bisa bikin semangat posting. dan tentang batanya, saya kurang setuju. walaupun ini bisa bikin orang bikin posting yang lebih bermanfaat, tapi juga bikin orang males posting karena takut di sambit.

tujuan utama forum ini kan sebagai sarana tanya jawab seputar layanan eyerys dan faktor2 pendukungnya. jadi kuatin faktor itu aja menurut saya.

dan sekedar saran, ada bagusnya kalo cendol aka belimbing ini bisa dijadiin poin buat diskon atau promosi lainnya.

5
Your rating: None Average: 5 (3 votes)
Toni
Toni's picture
Offline
Last seen: 4 years 1 month ago
Joined: 22 May 2013 - 14:59
Points: 358
ada bata bukannya malah bikin

ada bata bukannya malah bikin orang posting bermutu ya? jadi gak sering2 nyampah. walaupun disini memang rada "bersih" dibanding forum2 sebelah. miminnya suka edit2 posting sih :/

5
Your rating: None Average: 5 (1 vote)
Farhat
Farhat's picture
Offline
Last seen: 5 years 1 month ago
Joined: 19 May 2014 - 15:13
Points: 329
ada pemberitahuannya kok kalo

ada pemberitahuannya kok kalo ada post yang diedit. biasanya kalo postnya ada link atau rada frontal bahasanya.

member2 disini memang pada demen komen2 jadi maklum aja, hehehe...

0
No votes yet
Prabusuwono
Prabusuwono's picture
Offline
Last seen: 4 years 5 months ago
Joined: 13 Dec 2013 - 14:31
Points: 501
setuju! terus batesin juga

setuju! terus batesin juga bisa lempar bata atau ngasih belimbingnya biar orang gak tiap hari bisa motongin belimbing terus

0
No votes yet
Toni
Toni's picture
Offline
Last seen: 4 years 1 month ago
Joined: 22 May 2013 - 14:59
Points: 358
gak apa2... pahala. sehat

gak apa2... pahala. sehat lagi makan buah. hehehe

0
No votes yet
Prabusuwono
Prabusuwono's picture
Offline
Last seen: 4 years 5 months ago
Joined: 13 Dec 2013 - 14:31
Points: 501
masalahnya ane gak doyan buah

masalahnya ane gak doyan buah belimbing. hahaha.

0
No votes yet
Sandra
Sandra's picture
Offline
Last seen: 4 years 5 months ago
Joined: 26 Mar 2013 - 11:16
Points: 382
bagus juga idenya. semoga

bagus juga idenya. semoga tereralisasi :)

0
No votes yet
Banuarto
Banuarto's picture
Offline
Last seen: 5 years 4 months ago
Joined: 4 Sep 2013 - 13:30
Points: 238
nongol juga miminnya :D ada

nongol juga miminnya :D ada sedikit update di bagian profile ya?

0
No votes yet
Lisa
Lisa's picture
Offline
Last seen: 4 years 7 months ago
Joined: 16 Apr 2013 - 13:09
Points: 296
yaayyy ada jargon baru... yuk

yaayyy ada jargon baru... yuk ngerujak yuuk :)

0
No votes yet
Krisantini
Krisantini's picture
Offline
Last seen: 9 years 8 months ago
Joined: 20 May 2014 - 00:15
Points: 35
masih gak ngerti fitur2 di

masih gak ngerti fitur2 di profile. kan ada tab2nya tuch...

0
No votes yet
Rian
Rian's picture
Offline
Last seen: 4 years 4 months ago
Joined: 28 Feb 2013 - 10:12
Points: 324
iya ada tab2 baru. kayaknya

iya ada tab2 baru. kayaknya tambahan baru terakhir login belum ada.

0
No votes yet
Harianto
Harianto's picture
Offline
Last seen: 6 years 3 months ago
Joined: 5 Mar 2014 - 11:21
Points: 92
banyak yang nambah nih lama

banyak yang nambah nih lama gak login :) rada bingung juga awalnya tapi cepet kok ngertinya. dari tab2 baru itu bisa cek poin yang ada dari posting di forum, cek link2 mati sama tambahan buat info profile. bisa ngunjungin profile orang sekarang. nice tapi butuh design yang bagusan dikit karena terlalu polos.

0
No votes yet